Jadwal Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang Hari Ini 2024

Jadwal Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang – Tidak kalah dengan rute barunya Sukabumi – Wonosobo, jam berangkat bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang belakangan ini juga ramai ditanyakan penumpang setianya. Lantaran, mereka ingin melakukan perjalanan bisnis atau mengisi waktu liburan ke antar dua kota tersebut.

Namun sayangnya, jadwal bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang terbilang minim. Karena, kelas bus yang melayani rute ini hanya satu, yakni kelas Executive saja dengan keberangkatan pagi dan sore hari.

Selain jadwal, ketika menggunakan bus Sinar Jaya dari Purwokerto ke Karawang atau sebaliknya. Anda juga harus mengetahui rute perjalanannya, karena memudahkan perhitungan waktu tempuh yang dibutuhkan.

Bagi yang ingin mengetahui rute, estimasi waktu perjalanan, dan jadwal bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang. Simak lebih lanjut berita dari agenbuspo.com di bawah ini sampai selesai.

Rute Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang

Rute Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang

PO Sinar Jaya memberangkatkan armadanya dari Purwokerto ke Karawang atau sebaliknya melalui jalur perkotaan. Di mana, perjalanan akan melewati beberapa kota kecil, dan besar, seperti Ajibarang, Prupuk dan Cibitung.

Lantas, apakah hanya kota-kota tersebut saja yang nantinya dilewati oleh bus Sinar Jaya jurusan Purwokerto Karawang? Tentu tidak, nantinya perjalanan juga memasuki Jalan Tol Cikopo – Palimanan.

Daripada penasaran, berikut adalah rute bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang:

  • Rute Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang: Ajibarang – Bumiayu – Prupuk – Ketanggungan – Songgom – Cileungsi – Cibitung

Rute tersebut dimulai dari bus meluncur dari Terminal Bulupitu Purwokerto mengambil Jl Bumiayu – Purwokerto/Jl Raya Tegal – Purwokerto dan Jl Pejagan – Bumiayu ke Jl Margasari – Jatibarang di Cantilan. Masih tetap di Jl Margasari – Jatibarang, kemudian masuk ke Jl Tol – Cikopo – Palimanan ke Akses Tol Karawang Timur di Anggadita.

Setelah itu Bus Sinar Jaya mengambil jalan keluar menuju Karawang Timur di Jl Tol Jakarta – Cikampek. Untuk mencapai Terminal Klari membutuhkan waktu kurang lebih 5 menit di Jl Raya Klari atau Jl Raya Pantura.

Lantas, berapa jam bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang sampai tujuannya masing-masing? Estimasi waktu perjalanan PO Sinar Jaya dari Purwokerto ke Karawang sekitar 5 jam 34 menit.

Namun, perlu pahami bahwa jalur yang dilewati PO tersebut adalah jalan yang mana ramai kendaraan umum dan besar. Sehingga, tidak menutup kemungkinan perjalanan nantinya terjadi kemacetan di beberapa titik.

Ketika perjalanan mengalami kemacetan di beberapa titik, maka estimasi waktu perjalanan bus Sinar Jaya dari Purwokerto ke Karawang bisa mencapai 6 jam bahkan lebih. Oleh karena itu, pastikan kondisi tubuh Anda baik dan setidaknya membawa camilan untuk menempuh jarak 298 kilometer dari Purwokerto ke Karawang.

Jadwal Keberangkatan Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang

Jadwal Keberangkatan Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang

Mengingat kelas bus PO Sinar Jaya yang melayani rute Purwokerto Karawang hanya satu saja, maka hal ini erat kaitannya dengan keterbatasan untuk memilih waktu keberangkatan. Kelas bus Executive siap menghantarkan penumpang dari/ke Purwokerto Karawang.

Kelas bus ini memiliki kelengkapan fasilitas yang cukup lengkap, sehingga bisa memanjakan perjalanan Anda. Terlebih lagi, adanya pelayanan dari crew PO Sinar Jaya yang memandu penumpang.

Lantas, jam berapa bis Sinar Jaya diberangkatkan dari Purwokerto ke Karawang atau sebaliknya? Supaya menjadi informasi semua pihak berikut adalah jadwal bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang:

Purwokerto – Karawang

Jika Anda menggunakan layanan PO Sinar Jaya untuk perjalanan dari Purwokerto ke Karawang, maka terdapat dua titik keberangkatan. Pemberangkatan armada dimulai dari Terminal Bulupitu atau Kantor Sinar Jaya Purwokerto.

Lantas, berapa bis Sinar Jaya diberangkatkan dari Terminal Bulupitu atau Kantor Purwokerto? Supaya lebih jelas berikut adalah jadwal keberangkatan bis Sinar Jaya Purwokerto Karawang:

Kelas BusTitik Keberangkatan BusTujuan BusJadwal Bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang
ExecutiveTerminal BulupituTerminal Klari18:00
Kantor Purwokerto18:15

Dari tabel di atas, diketahui bahwa jam keberangkatan bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang paling awal pukul 18.00 WIB dari Terminal Bulupitu. Sedangkan pemberangkatan terakhir pukul 18.15 WIB dari Kantor PO Sinar Jaya Purwokerto.

Karawang – Purwokerto

Apabila Anda akan melakukan perjalanan dari Karawang ke Purwokerto menggunakan layanan PO Sinar Jaya. Terdapat satu keberangkatan armadanya, yakni Terminal Klari.

Dari Terminal Klari bus Executive PO Sinar Jaya diberangkatkan pagi dan sore hari. Jam tersebut bisa Anda pilih menyesuaikan kebutuhan waktu tempuh sampai tujuan.

Lebih jelasnya, berikut jadwal bis Sinar Jaya Karawang Purwokerto:

Kelas BusTitik Keberangkatan BusTujuan BusJadwal Bus Sinar Jaya Karawang Purwokerto
ExecutiveTerminal KlariTerminal Bulupitu07:00, 17:00, 18:00

Berdasarkan data tersebut, diketahui bahwa bus Sinar Jaya jurusan Karawang Purwokerto paling awal pukul 07.00 WIB. Sedangkan untuk pemberangkatan terakhir bis Sinar Jaya Karawang Purwokerto, yakni pukul 18.00 WIB.

Pentingnya mengetahui jadwal keberangkatan Sinar Jaya trayek tersebut, yaitu memilih waktu tempuh sesuai kebutuhan, dan menghindari keterlambatan di titik berangkat. Di mana, ketika terlambat PO Sinar Jaya memiliki ketentuan tersendiri untuk mengembalikan sejumlah uang dari tiketnya.

Selain itu, perlu diketahui juga bahwa jadwal di atas bisa juga berubah sewaktu-waktu berdasarkan keputusan pemilik atau pengelola PO Sinar Jaya. Apabila terjadi perubahan yang signifikan, maka Tim agenbuspo.com siap memperbaharui jadwal tersebut, sehingga Anda selalu mendapatkan informasi akurat dan terbaru.

Kesimpulan

Itulah informasi terbaru mengenai jadwal bus Sinar Jaya Purwokerto Karawang beserta pembahasan rute dan estimasi waktu perjalanan. Kesimpulannya, bis Sinar Jaya Purwokerto Karawang diberangkatkan pukul 18.00 dan 18.15 WIB, sedangkan untuk arah sebaliknya Karawang Purwokerto 07.00, 17.00, dan 18.00 WIB.

Mungkin itu saja berita dari agenbuspo.com mengenai jadwal bis Sinar Jaya Purwokerto Karawang hari ini. Semoga informasi tersebut, dapat membantu Anda memilih waktu keberangkatan.

Tinggalkan komentar