Jadwal Bus Bagong Babat Jombang Hari Ini 2024

Jadwal Bus Bagong Babat Jombang – Meskipun namanya tak setenar Perusahaan Otobus besar lainnya yang beoperasi di Jawa Timur. Akan tetapi, bus Bagong masih menjadi andalan masyarakat Lamongan dan Jombang, karena berani mengambil rute-rute ekstrem.

Dari rute yang dipilih oleh PO Bagong dari Babat ke Jombang, membuat perjalanan menjadi lebih cepat sampai tujuan. Di samping itu, bus ini menawarkan tarif ekonomis untuk sekelas AKDP Jawa Timur.

Soal jadwal keberangkatan, bus Bagong jurusan Babat Jombang terbilang bervariasi. Di mana, pemberangkatan armada dimulai dari pagi hingga malam hari per 15 hingga 20 menit sekali berangkat.

Namun, minimnya informasi tersebut membuat sebagian orang bingung ketika ingin mencoba menggunakan layanan PO Bagong. Untuk mengetahui rute, estimasi waktu perjalanan, dan jadwal keberangkatan bus Bagong Babat Jombang, silakan simak pembahasan agenbuspo.com di bawah ini.

Rute Bus Bagong Babat Jombang

Rute Bus Bagong Babat Jombang

Terkenal sebagai penakluk dan raja jalur ekstrem, PO Bagong menjadi pilihan untuk menghantar penumpang dengan cepat dari Babat ke Jombang maupun sebaliknya. Di mana, sepanjang perjalanan nantinya bus tersebut akan saling berpapasan dengna armada lainnya.

Sebagai Perusahaan Otobus yang memiliki armada baru ekonomi dan non ekonomi untuk mengaspal di jalanan Jawa Timur. PO Bagong telah melakukan sedikit perubahan terhadap model busnya, sehingga lebih nyaman dan aman digunakan.

Lantas, rute mana saja yang dilalui PO Bagong untuk menghantarkan penumpang dari Babat ke Jombang atau sebaliknya? Berikut adalah keterangan rute bus Bagong Babat Jombang:

  • Rute Bus Bagong Babat Jombang: Babat, Lamongan – Kalen – Ngimbang – Kabuh – Ploso – Jombang

Perjalanan Babat, Lamongan ke Jombang menggunakan layanan PO Bagong nantinya dimulai dari terminal Babat. Kemudian armada akan melaju dari Jl babat – Jombang ke Jajar selama kurang lebih 1 jam 23 dengan jarak 53,9 km.

Setelah menempuh perjalanan tersebut, armada akan terus melaju ke tujuan di Kepuh Permai selama 5 menit dengan jarak sekitar 210 meter. Jadi, untuk perjalanan bus Bagong dari Babat ke Jombang membutuhkan waktu kira-kira 1 jam 29 menit, jarak 54,1 kilometer.

Estimasi waktu tersebut dihitung ketika kondisi lalu lintas normal, apabila jalanan macet tidak kemungkinan perjalanan akan memakan waktu lebih banyak. Di mana tadinya 1 jam 29 menit, bisa mencapai 2 jam atau bahkan lebih.

Jadwal Keberangkatan Bus Bagong Babat Jombang

Jadwal Keberangkatan Bus Bagong Babat Jombang

Bus Bagong Babat Jombang pagi jam berapa, malam jam berapa? Pertanyaan tersebut kerap dilontarkan sebagian orang dari Babat maupun Jombang di media sosial serta forum bis mania Indonesia.

Keberangkatan PO Bagong dari Babat menuju Jombang atau sebaliknya sangat bervariasi. Di mana, hampir 15 sampai 20 menit sekali armada diberangkatkan, baik tanpa maupun sedikit penumpang.

Lantas, jam berapa bus Bagong diberangkatkan dari Babat menuju Jombang atau sebaliknya? Supaya menjadi informasi semua pihak, berikut adalah jadwal keberangkatan bus Bagong Babat ke Jombang:

Babat – Jombang

Apabila sekarang berada di Babat, Lamongan, ketika ingin merasakan layanan PO Bagong bisa menunggu di titik pemberangkatannya, yakni Terminal Babat, Lamongan. Terdapat beragam pilihan jadwal yang dapat dipilih sesuai kebutuhan waktu dan lain sebagainya.

Baca juga:

Lebih jelasnya, berikut adalah jadwal bus Bagong Babat – Jombang:

Kelas BusTitik Bus BerangkatTujuan BusJadwal Bus Bagong Babat – Jombang
EkonomiTerminal, Babat LamonganTerminal Kepuhsari, Jombang04.00, 04.20, 04.40, 05.00, 05.20, 05.40, 06.00, 06.20, 06.40, 07.00, 07.20, 07.40, 08.00, 08.20, 08.40, 09.00, 09.20, 09.40, 10.00, 10.20, 10.40, 11.00, 11.20, 11.40, 12.15, 12.20, 12.40, 13.15, 13.20, 13.40, 14.15, 14.20, 14.40, 15.00, 15.20, 15.40, 16.00, 16.20, 16.40, 17.00, 17.20, 17.40, 18.00, 18.20

Dari data di atas, diketahui bahwa jadwal bis Bagong paling pagi dari Babat menuju Jombang yakni, pukul 04.00 WIB. Sementara untuk pemberangkatan terakhir malam, yaitu pukul 18.20 WIB.

Jombang – Babat

Jika dari Jombang akan melakukan perjalanan ke Babat, Lamongan, maka bus Bagong siap melayani Anda. Waktu pemberangkatan armada Perusahaan Otobus tersebut terbilang banyak, sehingga dapat dipilih sesuai kebutuhan.

Supaya memudahkan Anda, berikut adalah jadwal bus Bagong dari Jombang ke Babat:

Kelas BusTitik Bus BerangkatTujuan BusJadwal Bus Bagong Jombang – Babat
EkonomiTerminal Kepuhsari, JombangTerminal, Babat Lamongan03.30, 04.00, 04.15, 04.40, 05.00, 05.15, 05.40, 06.00, 06.15, 06.40, 07.00, 07.15, 07.40, 08.00, 08.15, 08.40, 09.00, 09.15, 09.40, 10.00, 10.15, 10.40, 11.00, 11.15, 11.40, 12.00, 12.15, 12.40, 13.00, 13.15, 13.40, 14.00, 14.15, 14.40, 15.00, 15.15, 15.40, 16.00, 16.15, 16.40, 17.00, 17.15, 17.40, 18.00, 18.15

Dari tabel tersebut diketahui pemberangkatan PO Bagong jurusan Jombang Babat paling pagi, pukul 03.30 WIB. Sedangkan untuk keberangkatan terakhir pada pukul 18.15 WIB.

Catatan tambahan, perlu diingat bahwa jadwal keberangkatan yang tertera di atas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan. Hal ini biasanya dilakukan ketika PO Bagong menyesuaikan kondisi di terminal.

Kesimpulan

Itulah pembahasan mengenai rute, estimasi waktu perjalanan, dan jadwal keberangkatan bus Bagong Babat Jombang. Kesimpulannya, sampai sekarang bus Bagong masih melayani rute Babat Jombang dengan waktu keberangkatan yang bervariasi mulai pagi sampai malam hari.

Namun perlu diingat kembali bahwa, jadwal di atas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan. Apabila hal tersebut terjadi, maka tim agenbuspo.com akan segera memperbaharuinya.

Mungkin itu saja pembahasan dari agenbuspo.com mengenai ute, estimasi waktu perjalanan, dan jadwal keberangkatan bis Bagong Babat Jombang. Semoga dengan adanya informasi di atas, Anda tidak salah dalam memilih jadwal guna menyesuaikan waktu sampai tujuan.

Tinggalkan komentar