Jadwal Bus Sahabat Tangerang Cirebon – PO Sahabat kini telah menyediakan jadwal keberangkatan untuk jurusan dari Cirebon menuju ke Kota Tangerang. Jam pemberangkatan yang tersedia pun cukup lengkap.
Jadwal keberangkatan bus Sahabat dari Cirebon menuju Tangerang dimulai pada pagi dan berakhir malam hari. Dengan begitu Anda bisa memilih jam pemberangkatan tersebut sesuai kebutuhan ataupun keinginan.
Meskipun begitu tak sedikit orang kerap mengalami kebingungan terhadap jadwal keberangkatan PO Sahabat jurusan Cirebon Tangerang. Hal itu terjadi lantaran sedikitnya informasi terkait jadwal dari perusahaan otobus ini.
Oleh karena itu kami akan membagikan jadwal keberangkatan bus Sahabat dari Cirebon ke Tangerang secara menyeluruh. Untuk mengetahui jadwalnya lebih lengkap, silakan simak ulasan selengkapnya di bawah ini.
Daftar Isi
Rute Perjalanan Bus Sahabat Tangerang Cirebon
Dalam memberikan pelayanan terbaik kepada para penumpang, bus Sahabat selalu menggunakan rute perjalanan terdekat terutama pada jurusan Tangerang Cirebon. PO tersebut menggunakan jalan tol guna melayani penumpang di jurusan itu. Jadi bus Sahabat dari Tangerang ke Cirebon bisa sampai tepat waktu sesuai jadwal keberangkatan.
Baca Juga:
- Jadwal Bus Sahabat Semua Keberangkatan Hari Ini 2024
- Jadwal Bus Primajasa Tangerang Tasikmalaya Hari Ini 2024
- Jadwal Bus Primajasa Jakarta Bandung dan Rute Terbaru 2024
Selama perjalanan, bus Sahabat jurusan Tangerang Cirebon melewati kota-kota besar di Banten, Jakarta serta Jawa Barat. Apabila Anda mengetahui rute yang dilewati, maka dapat memberikan gambaran guna menentukan lokasi penurunan. Berikut adalah rute perjalanan bus Sahabat Tangerang Cirebon.
- Tangerang – Jakarta – Bekasi – Cikarang – Cikampek – Purwakarta – Subang – Indramayu – Sumedang – Majalengka – Ciwaringin – Palimanan – Cirebon
Berdasarkan rute perjalanan di atas, bus Sahabat membutuhkan waktu berapa lama untuk sampai ke Cirebon dengan titik keberangkatan di Tangerang? Untuk waktunya sendiri membutuhkan setidaknya 3 jam 50 menit dan jaraknya sekitar 112 km. Waktu tempuh tersebut termasuk cukup cepat bagi jenis kendaraan transportasi umum seperti bus.
Namun bus Sahabat jurusan Tangerang Cirebon bisa sampai tepat waktu sesuai estimasi waktu tempuh jika tidak terjadi kendala. Beberapa permasalahan dapat dijumpai selama perjalanan, mulai dari pengalihan arus lintas, perbaikan jalan dan lainnya. Hal itu pun dapat menghambat laju perjalanan bus Sahabat, sehingga ada kemungkinan terjadi keterlambatan.
Namun estimasi waktu tempuh yang tidak sesuai juga dapat disebabkan oleh kebijakan dari PO bus Sahabat. Misalnya Perusahaan Otobus tersebut terkadang mengambil pemberhentian sementara di rest area ataupun sebuah tempat makan. Tujuannya adalah guna memberikan waktu istirahat kepada para penumpang.
Jadwal Keberangkatan Bus Sahabat Tangerang Cirebon
Meskipun tidak terlalu populer di kalangan masyarakat, bus Sahabat terus berupaya guna memperluas jangkauan wilayah operasional. Hal itu pun dibuktikan oleh PO tersebut dengan cara membuka jurusan dari Tangerang menuju Cirebon. Jurusan ini menjadi trayek populer di mana banyak digunakan oleh penumpang bus Sahabat.
Oleh karena itu bus Sahabat dari Tangerang ke Cirebon memiliki jadwal keberangkatan termasuk cukup lengkap. Diketahui hampir setiap jamnya Perusahaan Otobus tersebut memberangkatkan penumpang untuk jurusan Tangerang Cirebon. Sebaliknya, dari Cirebon ke Tangerang pun terdapat jam pemberangkatan tidak jauh berbeda.
Ramainya penumpang pada trayek Tangerang Cirebon, membuat jadwal keberangkatan bus Sahabat ini kerap ditanyakan oleh banyak orang. Berbagai pertanyaan pun kerap muncul, baik di agen bus terdekat ataupun internet. Berikut adalah jadwal keberangkatan bus Sahabat Tangerang Cirebon.
Tangerang – Cirebon
Bus Sahabat menggunakan kelas ekonomi guna melayani penumpang pada jurusan Tangerang Cirebon. Fasilitas di dalamnya pun terbilang cukup lengkap serta dapat memberikan kenyamanan selama perjalanan. Berikut adalah jadwal keberangkatan bus Sahabat dari Tangerang menuju Cirebon.
- Kelas Bus: Ekonomi
- Titik Keberangkatan Bus: Terminal Tangerang
- Titik Turun Bus: Terminal Harjamukti
- Jadwal Keberangkatan Bus: 10.00, 11.00, 12.00, 13.00, 14.00, 15.00, 16.00, 17.00, 18.00, 19.00, 20.00, 21.00, 22.00, 23.00, 00.00
Berdasarkan jadwal keberangkatan di atas, diketahui PO Sahabat memulai perjalanan pada jam 10.00 guna melayani penumpang pada jurusan Tangerang Cirebon. Sedangkan waktu pemberangkatan terakhir dilakukan tepat jam 00.00 dini hari. Jadwal yang tersedia ini termasuk lebih lengkap daripada beberapa PO lainnya.
Cirebon – Tangerang
Pada jurusan sebaliknya, bus Sahabat menggunakan titik keberangkatan di terminal Harjamukti Cirebon guna melayani penumpang ke Tangerang. Jadwal keberangkatan yang tersedia juga tidak jauh berbeda dengan sebelumnya. Berikut adalah jam pemberangkatan bus Sahabat dari Cirebon menuju ke Tangerang.
- Kelas Bus: Ekonomi
- Titik Keberangkatan Bus: Terminal Harjamukti
- Titik Turun Bus: Terminal Tangerang
- Jadwal Keberangkatan Bus: 10.00, 11.00, 12.00, 13.00, 14.00, 15.00, 16.00, 17.00, 18.00, 19.00, 20.00, 21.00, 22.00, 23.00, 00.00
Sesuai jadwal di atas, jam pemberangkatan pertama PO Sahabat jurusan Cirebon Tangerang dimulai pada pukul 10.00 pagi dan keberangkatan terakhir yaitu 00.00 dini hari. Kelengkapan jadwalnya membuat penumpang lebih leluasa dalam memilih jamnya sesuai keperluan.
Namun perlu diperhatikan kembali bahwa informasi mengenai jadwal keberangkatan PO Sahabat dari Tangerang ke Cirebon atau sebaliknya dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan. Pasalnya pihak pengelola Perusahaan Otobus tersebut mempunyai kebijakan dalam mengatur jam pemberangkatan.
Namun beberapa perubahan jadwal keberangkatan bus Sahabat dapat terjadi ketika hari-hari besar, seperti Idul Fitri, Natal maupun tahun baru. Oleh karena itu guna memastikan jam pemberangkatan yang tersedia, sebaiknya hubungi langsung pihak pengelola Perusahaan Otobus.
Kesimpulan
Mungkin itu saja pembahasan mengenai jadwal keberangkatan bus Sahabat dari Tangerang ke Cirebon ataupun sebaliknya. Pastikan memilih jam pemberangkatan disesuaikan dengan kebutuhan. Untuk mengetahui lebih lanjut terkait harga tiket, hubungi agen atau pengelola PO Sahabat.
Demikianlah ulasan singkat ini, semoga dapat bermanfaat bagi Anda di mana sedang mencari informasi terkait jadwal keberangkatan PO Sahabat dari Tangerang menuju Cirebon.
permisi kak, teman saya ada barang yg ketinggalan di Bus Sahabat yang titik turun nya di terminal harjamukti.. (dari tangerang ke cirebon)